Telmex, S.A.B. de C.V.
Anak perusahaan
IndustriTelekomunikasi
Didirikan1947
Kantor
pusat
Kota Meksiko, Meksiko
Tokoh
kunci
Carlos Slim, (Ketua)
Hector Slim Seade, (CEO)
ProdukTelepon, Internet, Data, Jasa host, Televisi
Karyawan
52.346 (2010)[1]
IndukAmérica Móvil
Anak
usaha
Embratel
Situs webwww.telmex.com/mx/

Teléfonos de México atau disingkat Telmex adalah perusahaan telekomunikasi dan penyedia jasa internet Meksiko yang menyediakan produk-produk dan layanan telekomunikasi di Meksiko, Brasil, Argentina, dan negara-negara lain di Amerika Latin. Telmex menguasai 90% sambungan telepon rumah di Kota Meksiko.[2] Telmex adalah anak perusahaan yang sepenuhnya dimiliki oleh América Móvil.

Referensi

  1. ^ Telmex reports revenue, net profit drops in 2Q 2011. Telegeography.com. Dikakses 24 Desember 2013.
  2. ^ "World's 5 most influential tech tycoons - Rediff.com Business". Rediff.com. Diakses tanggal 24 Desember 2013. 

Pranala luar