Destination Tokyo
SutradaraDelmer Daves
ProduserJerry Wald
Jack L. Warner
SkenarioDelmer Daves
Albert Maltz
CeritaSteve Fisher
PemeranCary Grant
John Garfield
NaratorLou Marcelle
Penata musikFranz Waxman
William Lava
SinematograferBert Glennon
PenyuntingChristian Nyby
Vladimir Barjansky
Perusahaan
produksi
DistributorWarner Bros.
Tanggal rilis
  • 31 Desember 1943 (1943-12-31) (AS)
Durasi131 atau 135 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$1.516.000[2]
Pendapatan
kotor
$4.544.000[2]

Destination Tokyo adalah sebuah film perang kapal selam Amerika Serikat hitam-putih tahun 1943.[3] Film tersebut disutradarai oleh Delmer Daves dalam debut penyutradaraannya,[4] dan skenarionya ditulis oleh Daves dan Albert Maltz, berdasarkan pada sebuah cerita asli karya matan submarinir Steve Fisher.[5] Film tersebut menampilkan Cary Grant, John Garfield, Dane Clark, Robert Hutton, Warner Anderson, John Ridgely, Alan Hale Sr. dan William Prince.

Destination Tokyo disebut sebagai "kakek dari film-film kapal selam seperti Run Silent, Run Deep (1958), Das Boot (1981), dan U-571 (2000)".[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Catatan informasional

Kutipan

  1. ^ (Inggris) Destination Tokyo di American Film Institute Catalog
  2. ^ a b Warner Bros financial information in The William Shaefer Ledger. See Appendix 1, Historical Journal of Film, Radio and Television, (1995) 15:sup1, 1–31 p. 24 DOI: 10.1080/01439689508604551
  3. ^ Halliwell 1989, p. 267.
  4. ^ a b McGee, Scott. "Articles: 'Destination Tokyo' (1944)." TCM.com, 2019. Retrieved: August 15, 2019.
  5. ^ Evans 2000, p. 56.

Daftar pustaka

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]